Rabu, 01 Juli 2015

Ilmu: Makin Berisi, Makin Rendah Hati


Ilmu itu jika membuat kita sombong sehingga kita seolah2 merasa lebih baik daripada orang lain, berarti belum bermanfaat. Masih level: Ana khoiru min hu. Bahaya.

Seorang bijak yang tawadlu / rendah hati, jauh lebih baik daripada orang pintar yang sombong.

Seperti ilmu padi, kian berisi kian merunduk. Artinya makin berilmu, kita makin rendah hati. Bukan makin pintar, tapi makin sombong. Yang begini, ngeselin namanya.

Tentu saja bukan berarti diam saja. Tidak mau mengajar atau berbagi ilmu. Di saat yang diperlukan seperti di depan kelas atau forum seminar, baru dia berbicara.


Sebaliknya "Tong Kosong Nyaring Bunyinya," Tanpa ada keperluan atau diminta, dia ngomong sendiri guna membuktikan bahwa dia pintar. Padahal sih...

Tidak ada komentar:

Situs Syiar Islam

Info Indonesia