Minggu, 01 Mei 2016

Siapakah Ya'juj dan Ma'juj itu?


Ya'juj itu Mongol (Gog and Magog) di abad 12-14 yg menguasai Asia dan Eropa termasuk Cina.
Ada pun Ma'juj adalah Cina setelah dijajah Mongol di zaman Kubilai Khan dan turunannya selama 1 abad.

Meski Zulkarnain membuat tembok besar di pegunungan Kaukasus, bukan berarti Ya'juj dan Ma'juj tinggal di situ atau dekat situ. Jika mereka dekat, tentu tahu pembangunan tembok tsb dan menyerangnya. Tapi jauh. Namun saat menyerang ummat Islam dan juga Eropa, mereka melalui tembok tsb.

Ciri2 Ya'juj dan Ma'juj menurut Al Qur'an dan Hadits: jumlah banyak, mata sipit, hidung pesek, dan menyebar kerusakan di berbagai penjuru dunia, Bahasanya sulit dipahami. Mayoritas non muslim.

Situs Syiar Islam

Info Indonesia